News
Polsek Karanganyar Melaksanakan Pengamanan Jamaah Umroh

Demak – Personel Polsek Karanganyar memberikan pengamanan dan pelayanan kepada warga masyarakat jamaah umroh yang akan berangkat ke tanah suci mekah oleh PT. ATTIN TOUR Travel Demak.
Bhabinkamtibmas Bripka Dwi Winarso bersama Brigadir Eko Budi Setiawan melaksanakan pengamanan pemberangkatan jamaah umroh yang dilaksanakan di gedung IPHI Kecamatan Karanganyar, Minggu (21/08/2022)
Kegiatan pengamanan tersebut merupakan bentuk pelayanan kepada masyarakat guna memberikan rasa aman serta memberikan kelancaran pemberangkatan jamaah umroh.
Anggota Bhabinkamtibmas juga mengamankan di jalan guna mengantisipasi agar tidak terjadi kemacetan pada saat pemberangkatan.
Para jamaah umroh merasa senang dengan kehadiran Anggota Polsek Karanganyar yang telah memberikan pengamanan sehingga pemberangkatan berjalan dengan lancar.
Kapolsek Karanganyar Akp M. Idzhar,SH mengatakan, “dalam rangka memberikan pelayanan Polsek Karanganyar melakukan pengamanan jamaah umroh guna memberikan rasa aman dan kelancaran pada saat pemberangkatan”, ujarnya.
-
News3 bulan ago
Ganjar Lucurkan 29 Desa Anti Korupsi di Banjarnegara
-
News3 bulan ago
Polantas Peduli, Program Satlantas Polres Rembang peduli masyarakat sekitar
-
News2 bulan ago
Kabag Ren Polresta Pati Mendapat Kenaikan Pangkat Pengabdian
-
News3 bulan ago
Sidak Proyek Jalan, Bupati Rembang Sebut Inilah Biang Proyek Molor
-
News3 bulan ago
Patroli Polsek Demak Kota Tingkatkan Kewaspadaan di Tempat Rawan Kejahatan Jelang Nataru
-
News3 bulan ago
Tol Semarang-Demak Kembali Ditutup Mulai Besok
-
News3 bulan ago
Daftar UMP, UMK, UMR Kabupaten Rembang, Jawa Tengah 2023
-
News2 bulan ago
Mahasiswi Semarang Korban Penipuan Online Rp8 Juta, Bermula Akun Bank Tak Centang Biru