News
KUNJUNGAN KAPOLRES MAGELANG KOTA DI RINDAM IV DIPONEGORO

Polres Magelang Kota – Kapolres Magelang Kota berserta PJU melaksanakan silaturahmi dan menjaga sinergitas TNI-Polri, di Mako Rindam IV Diponegoro , Senin (14/2/2022).
Kunjungan Kapolres Magelang Kota beserta rombongan disambut oleh Danrindam IV Diponegoro Kolonel Inf Mochamad Arief Hidayat.
Kapolres Magelang Kota AKBP Yolanda mengatakan kegiatan ini bentuk sinergitas antara TNI dan Polri yang baik serta mempererat tali persaudaraan karena didalam setiap tugas TNI POLRI saling bekerjasama.
“ini merupakan wujud kebersamaan sinegritas TNI dan POLRI karena dalam setiap tugas saling bergotong royong saling membantu semoga sinegritas TNI POLRI semakin kompak,” ucap Kapolres Magelang Kota.
Sementara, Danyonarmed Danrindam IV Diponegoro Kolonel Inf Mochamad Arief Hidayat, mengucapkan banyak terima kasih kepada Kapolres beserta yang telah meluangkan waktu untuk melaksanakan kunjungan dan silaturahmi Mako Rindam IV Diponegoro semoga hubungan TNI dan polri dapat terjaga dengan baik.
“Saya mewakili Rindam IV DIponegoro sangat senang dan berterima kasih atas kedatangan Kapolres beserta rombongan yang sudah meluangkan waktunya, semoga hubungan ini tetap terjalin untuk kedepannya,” pungkas Kolonel Inf Mochamad Arief Hidayat.
-
Breaking News3 minggu ago
Kememhub dan Polda Jateng Akan Tindak Hukum Tiga Terminal Bayangan di Semarang
-
Nasional2 bulan ago
Tutup Rakernis SDM Polri di Kepri, Kapolri Ingatkan Perintah Presiden
-
Kriminalitas3 minggu ago
Polsek Karangawen Demak Melakukan Patroli Obyek Vital Toko Emas
-
Kriminalitas3 bulan ago
Foto Bu Sekdes Bugil Viral di Medsos Masih Diperiksa Polisi
-
News2 bulan ago
Polres Banjarnegara Ringkus Dukun Pengganda Uang yang Hilangkan Nyawa Tujuh Korban
-
News3 bulan ago
Main Senapan Angin, Bocah 13 Tahun di Semarang Tak Sengaja Tembak Bibi nya Hingga Meninggal
-
Nasional3 bulan ago
Identitas Pria yang Tewas Dibunuh di Jalan Lingkar Demak Telah Dikenali
-
Kriminalitas2 minggu ago
Bhabinkamtibmas Penggaron Lor Jalin Silaturahmi Dengan Toga dan Tomas