Blora
Kapolsek Japah Hadiri Sertijab Camat Japah Secara Sederhana Dan Prokes

Polres Blora Polda Jawa Tengah |Pergantian dan mutasi pejabat di lingkungan pemerintahan adalah hal yang biasa terjadi, begitu pula serah terima jabatan dan lepas sambut pejabat di lingkungan Pemerintahan Kecamatan Japah, Kabupaten Blora.
Tampak suasana haru ketika prosesi pisah sambut Camat Japah Kabupaten Blora Jawa Tengah.
Bertempat di Pendopo Kecamatan Japah, Sabtu (09/10/2021), telah dilaksanakan serah terima jabatan Camat dan Ketua TP PKK di wilayah Kecamatan Japah. Adapun pejabat yang melaksanakan serah terima adalah Camat Japah lama Agus Puji Mulyono, S. Sos, M. Si kepada pejabat baru Moechamad Zaenuri, S. Sos. yang jabatan lama menjadi Camat Banjarejo.
Dalam acara tersebut, hadir dari Forkopincam Japah, Kades beserta ibu, tim Pengurus PKK Kecamatan Japah, perwakilan Lintas sektoral dan perwakilan dari sektor lembaga lainnya.
Di saat yang sama, Camat Japah yang lama mengucapkan terima kasih, yang selama bertugas di Japah telah menjalin kerjasama dengan baik, aman, kondusif dan saat ini Kecamatan Japah menjadi zona hijau, ini berkat kerjasama yang baik. Dan beliau mengucapkan permintaan maaf bila selama memimpin di wilayah Kecamatan Japah tidak luput dari kesalahan. “Yang namanya manusia tidak akan luput dari kesalahan,” ujar Agus Puji Mulyono, S. Sos., M. Si.
-
Breaking News2 minggu ago
Kememhub dan Polda Jateng Akan Tindak Hukum Tiga Terminal Bayangan di Semarang
-
Nasional2 bulan ago
Tutup Rakernis SDM Polri di Kepri, Kapolri Ingatkan Perintah Presiden
-
Kriminalitas3 minggu ago
Polsek Karangawen Demak Melakukan Patroli Obyek Vital Toko Emas
-
Kriminalitas3 bulan ago
Foto Bu Sekdes Bugil Viral di Medsos Masih Diperiksa Polisi
-
News2 bulan ago
Polres Banjarnegara Ringkus Dukun Pengganda Uang yang Hilangkan Nyawa Tujuh Korban
-
News3 bulan ago
Main Senapan Angin, Bocah 13 Tahun di Semarang Tak Sengaja Tembak Bibi nya Hingga Meninggal
-
Nasional3 bulan ago
Identitas Pria yang Tewas Dibunuh di Jalan Lingkar Demak Telah Dikenali
-
Kriminalitas2 minggu ago
Bhabinkamtibmas Penggaron Lor Jalin Silaturahmi Dengan Toga dan Tomas